Text
Belajar cepat autocad 2000-2004 bagi pemula
Daftar Isi:
1. Memulai AutoCAD
2. Memulai Gambar (Draw)
3. Alat Abntu Gambar
4. Mengedit Gambar (Modify)
5. Membuat Text dan Dimensi
6. Object Properties
7. Mencetak dengan Plot
Book Review:
Buku berjudul Belajar Cepat AutoCAD 2000-2004 bagi pemula ini ditujukan bagi mereka yang belum pernah atau masih belajar menggunakan AutoCAD. Dalam buku ini dijelaskan langkah-langkah menggunakan AutoCAD, fitur dan tools, serta command yang sering digunakan dalam pengoperasian AutoCAD.
Seperti buku terbitan D@takom lainnya, buku ini pun tetap ditampilkan dengan gaya bahasa yang khas dan populer, sehingga bagi siapapun pemula ataupun profesional, pelajar ataupun mahasiswa, akan tetap bisa mengikutinya tanpa hambatan berarti.
Untuk menguasai AutoCAD disarankan Anda mempelajarinya sesuai dengan prosedur dan bagian demi bagian yang ada dalam buku ini. Buku ini juga dilengkapi dengan contoh-contoh proses pembuatan gambar yang cukup baik dan profesional.
Buku ini sangat cocok bagi Anda yang ingin mendalami AutoCAD. Oleh karena itu lengkapi koleksi perpustakaan Anda dengan buku ini.
090091 | 620.004 202 85 YOS b | My Library | Available |
No other version available