Text
Tinjauan Atas Kinerja Keuangan Menggunakan Rasio Keuangan Pada PT Mustika Ratu Tbk (Periode 2015-2018)
Penelitian ini berjudul “TINJAUAN ATAS KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN RASIO KEUANGAN PADA PT MUSTIKA RATU Tbk (Periode 2015-2018)”. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meninjau rasio perusahaan PT Mustika Ratu Tbk Tahun 2015-2018, dengan menggunakan rasio keuangan yang meliputi Rasio Likuiditas, Rasio Solvabilitas, dan Rasio Profitabilitas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data yaitu dokumentasi dan kepustakaan, serta data yang diperoleh diolah dengan car pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian yaitu, PT Mustika Ratu Tbk memiliki rasio likuiditas yang berada dalam kondisi illikuid karena memiliki nilai Curret Ratio
AK 210013 | AK 321 DIA t | My Library | Available |
No other version available